RAPAT TIM POKJA WBK LAPAS KUPANG KEMBALI DIGELAR

Sabtu 15/06/19 Jajaran Lapas Kelas llA kupang Melaksanakan Rapat proses persiapan serta Percepatan data dukung yang dibutuhkan untuk penilaian ketahab selanjut nya dalam menuju WBK yang akan di Tentukan di Menpan. Rapat evaluasi yang bertempat di Ruang Rapat Lapas Kelas IIA kupang dihadiri oleh Ka Lapas kupang Badarudin serta para anggota Tim dan masing masing ketua Pokja

Agenda rapat hari ini berfokus pada evaluasi pemenuhan data dukung yang harus di Lengkapi serta rencana SOP Inovasi disertai penyusunan Konsep yang sesuai dengan yang di butuhkan. Rapat berlangsung dengan beberapa masukan yang disampaikan oleh tim untuk sosialisasi tentang inovasi yang akan di Lakukan oleh Lapas Kelas IlA kupang dalam hal pelayanan pada masyarakat dan WBP mulai dari rencana pusat informasi terpadu,peran Kehumasan IT yang berkaitan dengan layanan Pada Lapas Kelas llA Kupang.

Kegiatan kemudian dilanjutkan pembahasan dan topik inti apa saja yang harus disiapkan oleh tim guna melengkapi Percepatan data dukung yang dibutuhkan, masing-masing tim secara mandiri diharapkan dapat menyiapkan bahan yang diperlukan guna pemenuhan serta Melengkapi data tersebut yang akan di bawah ke Menpan.

Kontributor: Fernando Dalla

IMG 20190615 WA0006

IMG 20190615 WA0009


Cetak   E-mail